Halaman

Sabtu, 23 Desember 2017

Tari Mayang Madu

Tari ini menceritakan tentang perjalanan Wali Songo yang menyebarkan agama Islam di Pulau Jawa.

Tahu Campur


Menurut cerita yang beredar, Tahu Campur Lamongan tercipta secara tidak sengaja. Pada awalnya seorang pedagang soto pulang ke rumahnya dan mendapati beberapa bahan sisa berjualan soto seperti taoge, tahu, kubis, kuah soto.

WEGO (Wisata Edukasi Gondang Outbound)

Baru-baru ini muncul lagi satu tempat wisata yang cukup unik dan menarik di daerah lamongan. Orang-orang menyebutnya sebagai wisata “WEGO” Lamongan.

WBL (Wisata Bahari Lamongan)

Wisata Bahari Lamongan atau disingkat WBL adalah tempat wisata bahari yang terletak di Kecamatan Paciran, Kabupaten Lamongan, Jawa Timur. Tempat wisata ini dibuka sejak 14 November 2004.

Rabu, 20 Desember 2017

Sego Boran (Nasi Boranan)

Nasi boranan atau sego boranan, adalah makanan tradisional dan khas Lamongan, Jawa Timur.
Kata Boranan ini berasal dari tempat Nasi ( terbuat dari Anyaman Bambu ) yang di gendong dengan selendang pada punggung,